Gus Mus: Tentang Takwa -->

Gus Mus: Tentang Takwa

Thursday, May 17, 2018, May 17, 2018


kata-kata Takwa sudah sering kita dengar dan sangat populer kita setiap jum'atnya sering mendengar dari para khotib harus mewasiatkan Takwa, ketika diatas mimbar atau saat memuji bersolawat pada  Rasulullah SAW, bertakwalah kalian pada Allah.Tapi yang sering tidak kita cermati adalah makna dari kata takwa itu sendiri. Apakah Takwa itu...?

Ada ulama yang menggambarkan takwa itu seperti orang yang berjalan diladang ranjau, jadi kita perlu berhati-hati sekali jangan sampai kita melanggar larangan-larangan, angger-angger, batas-batas yang ditentukan oleh Allah SWT sebagaimana kehati-hatian kita ketika melewati  ladang ranjau, kalau perlu kita deteksi apakah ini halal apa haram.

Ada yang mendefinisikan takwa dengan sederhana yaitu melaksanakan semua perintah Allah dan menghindari semua larangannya Allah, ini yang menjadi berat karena ada kata-kata semua misalnya larangannya Allah ada syirik mensukutukan Allah, membunuh orang, zina, mencuri dan itupun belum dirinci atau ditafsir lagi, musyrik itu ada musyrik kasar ada musyrik halus, musyrik kasar, menyembah berhala, menyembah kayu, menyembah kayu, musyrik yang halus menyembah kursi, menyembah istri, dan seterusnya akan panjang sekali, kita tidak syirik, kita tidak mencaci tapi kita menggosipkan orang berbuat fitnah ini semuanya termasuk larangan-larangan Allah SWT karena itu kita harus berupaya sedapat mungkin seperti firman Allah SWT : bertkwalah kepada Allah semampumu dan sekuat tenagamu.
Simak Videonya:






TerPopuler